Pendidikan kesehatan anak usia dini bertujuan menumbuh dan mengembangkan potensi anak secara optimal membentuk sikap dan perilaku sehat merupakan bagian penting dan vital, melalui pola pengasuhan, asih dan asah. Anak sehat secara fisik, mental dan sosial sesuai dengan tahapannya, aktif dan ceria, mampu menyesuaikan diri dengan lingkungannya dengan baik. Faktor utama untuk mendapatkan anak yang …