Bibit ikan bukan hanya soal harganya yang murah, tetapi juga harus sehat dan memenuhi standar kualifikasi. Selain itu, ketersediaan benih secara kontinu juga penting. Untuk itulah buku ini hadir di hadapan Anda. Buku ini berisi panduan bagaimana membenihkan ikan yang berkualitas dengan mudah, murah, dan menguntungkan. Di antaranya ikan nila, mas, patin, lele, gurami, mujair, tawes, ikan gabus, …
Ikan nila merupakan salah satu jenis ikan konsumsi yang sudah populer di masyarakat. Permintaan konsumen yang terus meningkat menyebabkan usaha pembesaran ikan nila menjadi peluang bisnis yang sangat prospektif. Salah satu wadah pemeliharaan yang dapat digunakan untuk pembesaran ikan nila adalah kolam air deras (KAD). Penggunaan kolam air deras ini memberikan banyak keuntungan, di antaranya kua…
Buku ini mengungkap tatacara budidaya ikan koi secara lebih utuh.Mulai dari prospek,jati diri ikan koi,teknik budidaya dan cara membuat kolam ikan koi yang baik. Budi Daya Ikan Koi-Ikan Eksotis Yang Menguntungkan. – Potensi Ekonomis Budidaya Ikan Koi Lebih Baik Dibanding Ikan Konsumsi, – Teknologi Sederhana Yang Mudah Diserap Dan Diterapkan, – Peluang Pasar Ekspor Terbuka Lebar, – Budid…
Permintaan ikan nila semakin hari semakin meningkat, baik untuk keperluan ekspor maupun pasar lokal. Di Klaten, Yogyakarta, Lestarianto, seorang petani ikan nila memasok komoditas ini sebanyak 225 ton per bulan. Angka itu pun belum mampu memenuhi permintaan yang datang kepadanya. Artinya, sebuah peluang bisnis menjanjikan menanti Anda. Apakah Anda juga ingin merasakan “gurihnya” bisnis ikan…
Lele, komoditas ini tak ada matinya. Bahkan, permintaannya terus meningkat. Kini siapa pun dapat membudidayakan ikan tak bersisik ini karena teknis pemeliharaannya yang tergolong sederhana. Buku ini menyediakan segala informasi, terutama secara teknis untuk memulai dan menjalankan budi daya dan bisnis lele. Di dalamnya juga membahas masalah-masalah yang kerap dihadapi oleh pembudidaya lele, mis…
Permintaan konsumen terhadap ikan mas ukuran konsumsi terus meningkat dari tahun ke tahun. Karena itu, tak heran jika para petani saling berlomba membudidayakan ikan air tawar yang satu ini, baik untuk produksi benih mapun ukuran konsumsi. Ada banyak orang yang memutuskan untuk melakukan budidaya ikan, termasuk juga ikan mas. Selain untuk dikonsumsi sendiri, beberapa orang yang melakukan budida…