Buku ini menjelaskan dasar-dasar terapi sel punca (stem cell) dalam pengobatan penyakit jantung dan pembuluh darah. Mengulas mekanisme molekuler dan farmakologis dari sel punca dalam regenerasi jaringan kardiovaskuler. Menyajikan studi-studi klinis dan eksperimen laboratorium yang mendukung efektivitas terapi ini. Membahas tantangan, etika, dan prospek masa depan terapi sel punca di Indonesia d…
Buku Asuhan Kehamilan untuk Kebidanan disusun untuk memfasilitasi pembelajaran mahasiswa kebidanan dalam memahami konsep dasar dan praktik asuhan kehamilan. Materi yang dibahas meliputi: filosofi kebidanan dan konsep dasar asuhan kehamilan; anatomi dan fisiologi organ reproduksi wanita, termasuk system endokrin dan panggul; konsepsi dan perubahan fisiologis serta psikologis pada ibu hamil; asuh…