Deklarasi universal hak asasi manusia (DUHAM, 1948) yang baru saja kita rayakan usianya yang ke-50 telah mendefinisikan HAM secara luas dengan tujuan agar manusia sedunia menghormati kemanusiaan semua orang. Pelanggaran hak perempuan seperti tindak kekerasan terhadap perempuan dan perkosaan mudah diinterprestasikan sebagai tindakan yang dilarang (“no one shall be subject to torture or to cr…
Teror telah hadir dan menjelma dalam kehidupan kota sebagai momok, sebagai virus ganas dan monster yang menakutkan yang sewaktu-waktu dan tidak dapat diduga bisa menjelmakan terjadinya “prahara nasional dan global”, termasuk mewujudkan tragedi kemanusiaan. Selama ini terorisme diidentikkan dan diletkatkan pada fundamuntalisme islam. Menjelajahi asumsi atau tuduhan tersebut, apabila memang …