Indonesia memiliki kekayaan alam yang berlimpah.Salah satunya adalah tanaman yang tergolong memiliki rimpang. Tanaman yang berakar rimpang ini memiliki senyawa aktif, flavonoid, saponin, dan minyak atsiri yang dapat digunakan untuk obat. Rimpang jahe sangat berguna untuk menyembuhkan reumatik, encok, sakit pinggang, keseleo, capek, pegal-pegal, batuk dan impoten. Mengapa harus bertanam Jahe? Ja…
Untuk mengacu pengembangan budi daya nenas secara komersial diperlukan informasi tentang seluk beluk bercocok tanam, pengelolaan produksi, dan penanganan pascapanen komoditas nenas tersebut. Buku ini memuat informasi lengkap mengenai budi daya nenas dengan segala seluk beluknya. Bermanfaat bagi petani, praktisi lapangan, siswa SPP, dan peminat komoditas nenas. Nenas adalah buah tropis dengan da…
Berdasarkan sejarahnya, melinjo berasal dari Semenanjung Ma¬laysia. Distribusinya sekarang ini membentang dari daerah Assam sampai Kepulauan Fiji (Markgraf, 1954). Namun ada orang yang ku-rang setuju dengan pendapat tersebut; mereka beranggapan bahwa melinjo berasal dari Indonesia. Tanaman ini oleh pendatang dibawa dari Amboina ke Penang pada tahun 1809, kemudian dibawa masuk lagi ke Indonesia…
Teknik budidaya semangka tanpa biji (Seedless) pada prinsipnya sampir sama dengan semangka berbiji. Perbedaannya hanya terletak pada beberapa hal sebagai berikut : 1. Sebelum dikecamhbahkan, bagian kulit bijilancip diretakkan dengan alat pemotong kuku, akan tetapi, benih pada semangka berbiji tidak perlu diretakkan, 2. Persemaian benih semangka tanpa biji dilakukan secara hati - hati, 3. Bunga …
Asparagus atau aspersis yang nama ilmiahnya Asparagus officinalis merupakan salah satu jenis sayuran rebung (spear) yang makin dikenal dan digemari masyarakat dunia. Tanaman asparagus diketahui banyak manfaat dan khasiatnya, terutama untuk keperluan bahan makanan dan obat-obatan, pembudidayaannya makain meluas ke beberapa negara di dunia. Jenis Asparagus yang mempunyai prospek baik bila dikem…
Buku ini membahas tentang Fisiologi tumbuhan yakni ilmu biologi yang mempelajari fungsi dan proses kehidupan tumbuhan. Ilmu ini dapat diterapkan dalam budidaya tanaman untuk meningkatkan produktivitas dan ketahanan tanaman terhadap perubahan lingkungan. Penerapan fisiologi tumbuhan dalam budidaya sebagai berikut: Teknologi pemberian pupuk kimia untuk meningkatkan hasil; Penggunaan zat pengatur …
Buku ini memuat uraian-uraian lengkap tentang berbagai jenis tanaman yang berkhasiat obat yang tumbuh dan dapat dikembangkan pertumbuhannya di Indonesia. Walaupun tanaman asalnya tumbuh di luar wilayah negara kita.